Senin, 12 Desember 2016

Hotel & Penginapan Paling Direkomendasikan di Garut

Selain tempat wisatanya yang sedang naik daun, hotelnya juga sedang banyak dilirik banyak wisatawan, Itulah kota Garut. Kota yang terkenal dengan makanan khasnya yaitu dodol Garut memang di tahun 2016 ini sedang dalam masa kejayaanya. Setelah beberapa waktu sepi dari para pengunjung atau wisatawan karena terjadinya bencana banjir dahsyat yang menewaskan hingga 64 orang orang, kini kota ini justru semakin rame akan pengunjung. 

Malah pengunjung yang datang ke kota Garut sekarang ini bisa hampir 2 kali lipat dari biasanya. Hal itu bisa saya rasakan ketika banyaknya permintaan wisata ke berbagai tempat wisata di Garut seperti Objek Wisata Darajat dan juga Objek Wisata Cipanas. Selain itu, bokingan hotel - hotel yang ada di Garutpun sekarang sedang pada full booking. Makanya dari itu, wisata.ikutseo.com menilis artikel tentang Hotel dan Penginapan Paling Direkomendasikan di Garut untuk saat ini khusus untuk anda yang sedang liburan dan mencari penginapan untuk beristirahat. 

Mungkin untuk saat ini hotel - hotel seperti Kampung Sampireun, Kamojang Green Hotel dan juga penginapan - penginapan yang berada di cipanas maupun di darajat Garut sudah bukan lagi rekomended untuk anda. Pilihan terbaik untuk saat ini adalah rumah sewa ataupun villa yang ada di Garut. Namun ketika anda sangat membutuhkan penginapan kami juga masih mempunyai beberapa penginapan yang direkomendasikan. Berikut ini beberapa Penginapan, Villa dan Rumah Sewa di Garut yang CV Hotel di Garut rekomendasikan untuk saat ini. 

Hotel atau penginapan yang paling di rekomendasikan di Garut untuk saat ini.


Hotel Green Hero ini memang merupakan hotel baru di Garut tepatnya di daerah kawasan objek wisata darajat. Walaupun terbilang baru, hotel ini memiliki fasilitas yang sangat nyaman. Selain itu, lokasinya juga bisa dikatakan sangat strategis serta kebersihan yang paling diutamakan disana. 

Hotel Green Hero Darajat
Untuk masalah bangunan memang belum semua selesai di bangun, akan tetapi sudah banyak bangunan yang siap untuk disewakan. Dibuka sejak bulan juli 2016 hotel ini sudah siap untuk di booking. Dengan pemandangan yang indah saya pastikan anda akan nyaman memilih hotel green hero ini sebagai tempat beristirahat anda selama liburan di Garut. Untuk review tentang hotel ini anda tinggal klik Disini!


Hotel ini berada di kawasan objek wisata darajat, lokasinya berada diatas Darajat Pass Waterpark. Pemandangannya sudah tak diragukan lagi (Puncak Darajat). Semua pemandangan seperti Darajat Pass dan puncak jaya anda bisa melihatnya secara keseluruhan dari Bungalow ini. 

Bungalow Puncak Darajat Pass
Bungalow Puncak Darajat Pass ini memiliki satu buah kolam rendam yang langsung menghadap ke gunung guntur dan juga gunung cikurai. Lokasi kolam rendam ini pun sangat strategis terlihat begitu nyaman. Bersantai sambil menikmati segelas kopi ditemani dengan sedikit cemilan di kolam rendam ini pasti akan memberikan keindahan serta relaksasi yang begitu menggiurkan. bukan hanya itu saja, Bungalaw puncak darajat pass ini juga menyediakan tempat karoke bagi anda yang suka karoke bersama sahabat dan rombongan anda. Lihat Reviewnya Disini!


Solusi lain selain hotel dan juga penginapan yang sangat direkomendasikan untuk tempat menginap selama liburan di Garut untuk saat ini adalah Rumah Sewa di Garut. Sebuah tempat menginap yang terbilang cukup nyaman untuk liburan bersama liburan keluarga. Berada di lokasi yang cukup strategis yaitu di sebuah perkampungan di Garut dan berada di antara 2 objek wisata penting, objek wisata Darajat Pass dan objek wisata Gunung Papandayan Garut

Rumah Sewa Garut 1
Dari lokasi rumah sewa ini untuk menuju ke objek wisata darajat anda bisa mencapainya sekitar 30 menit perjalanan dan untuk menuju ke Gunung Papandayan anda bisa mencapainya sekitar 40 menit perjalanan. Untuk Review rumah sewa ini dan dapat klik Disini!

0 komentar: